Disela SPP PKB Wil.IV, Ketum PKB Muhaimin Iskandar Jalan Santai Bersama Ketua DPW PKB Sukhairi

Rahmat Hidayat

- Editor

Jumat, 26 Juli 2024 - 12:08 WIB

6011 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Berastagi   |  26-07-2024  Disela usai memberi ceramah umum kepada peserta Sekolah Pemimpin Perubahan ( SPP ) bagi Anggota DPR RI, DPRD Propinsi dan DPRD Kabupaten/ Kota wilayah 4 ( empat ) yakni Aceh, Sumut, Sumbar, Riau dan Kep. Riau, Ketua Umum DPP PKB H. Muhaimin Iskandar menikmati panorama indah Berastagi bersama Ketua DPW PKB Sumut H. Sukhairi Nasution, Wakil Ketua Syaiful Syafri dan Jabidi Ritonga.

Tampak mendampingi Ketua Umum DPP PKB H. Muhaimin Iskandar dalam olah raga jalan santai untuk menikmati panorama Bukit Kubu di Berastagi ini Waketum Bidang Idiologi dan Kaderisasi H. Hanif Dhakiri, juga Ketua DPW PKB Aceh H. Irmawan yang juga Anggota DPR RI.

Jalan santai selama 1 ( satu ) jam ini, mendapat sambutan hangat Kepala Desa Lau Gumba Beny Bangun dan masyarakat setempat sekaligus Ketua Umum DPP PKB H. Muhaimin Iskandar menyempatkan waktu untuk singgah di Rumah Pengasingan Bungkarno bersama Sutan Syahrir dan H. Agus Salim pada tahun 1948 selama 12 hari.

Disela santai berjalan kaki menikmati Panorama Indah Bukit Kubu ini, tampak Muhaimin Iskandar sesekali bertanya dengan Ketua DPW PKB Sumut H. Sukhairi Nasution tentang aktifnya Rindam I/BB untuk mendidik kedisiplinan para peserta SPP PKB yang tidur sistem tenda, dalam rangka menyiapkan para pemimpin PKB untuk membela dan memperjuangkan kesejahteraan masyarakat di Wilayah IV,

Yakni Aceh, Sumut, Sumbar, Riau, dan Kepulauan Riau.

Sementara itu dengan Waketum Bidang Idiologi dan Kaderisasi H. Hanif Dhakiri Ketum PKB Muhaimin Iskandar berdiskusi tehnis tentang Agenda SPP PKB yang telah di laksanakan di Jawa Timur, Jawa Tengah dan Bali, khususnya antusias peserta dan harapan untuk masa depan demokrasi yang semakin baik di Indonesia.

Sementara itu Syaiful Syafri yang ikut mendampingi Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar bersama rombongan dan Ketua DPW PKB Sumut Sukhairi Nasution menjelaskan bahwa H. Muhaimin Iskandar tampak senang melihat Panorama Indah Bukit Kubu, dan suasana peserta SPP PKB yang cukup kompak dan penuh kekeluargaan.(Syaiful Syafri)

Berita Terkait

Jelang Pilkada, Zahir Utus Aslam Temui Warga Batu Bara di Malaysia Serap Aspirasi
Touring Gunakan Sepeda Motor, Zahir Pantau Pembangunan yang Belum Selesai
Pasangan Zahir – Aslam Berkomitmen Deklarasi Kampanye Damai
DPW PWOIN Sumut Kecam Dugaan Arogansi Kadisporasu Saat Dikomfirmasi Wartawan
Tangan Tangan Terampil WBP Lapas Perempuan Bandung Memikat Kadivmin Kumham Banten
Petugas Lapas Narkotika Samarinda Jadi Atlet Gulat PON XXI Aceh-Sumut 2024
Emak-Emak Rebutan Ajak Bacawabup Aslam Rayuda Photo Selfie di Pesta Hajatan Warga
Lapas Narkotika Pematang Siantar Pastikan Pemenuhan Hak Dasar WBP dengan Pembagian Peralatan Kebersihan

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 09:17 WIB

Karaoke Manekineko Malaysia Introduces Exciting New Lunch Package!

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:45 WIB

Primeskills Powers Unforgettable VR Concert Experience at BSTARVERSE in Jakarta

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:35 WIB

Bitcoin Price Drops, Crypto Ecosystem to Face Price Correction?

Jumat, 4 Oktober 2024 - 01:59 WIB

Pureprofile Ungkap Pentingnya Studi Kesehatan Merek untuk Pertumbuhan Bisnis / Unveiling the power of brand health studies

Kamis, 3 Oktober 2024 - 16:54 WIB

Dukung Mahasiswa Bertransformasi Dalam Teknologi Digital, MAXY Academy Gelar Webinar ‘Maxy Talk’ dengan Accredify

Kamis, 3 Oktober 2024 - 12:00 WIB

SEOCon Forum Bali 2024: Konferensi Pemasaran Digital Terbesar di Indonesia Kembali Hadir di Pulau Dewata

Kamis, 3 Oktober 2024 - 10:02 WIB

Cara Menghentikan Haid Berkepanjangan saat Pakai KB Implan

Kamis, 3 Oktober 2024 - 07:25 WIB

Introducing New High Tea and Dinner Packages at Karaoke Manekineko Malaysia!

Berita Terbaru